APLIKASI KONTROL MOTOR LISTRIK SECARA ELEKTROMAGNETIK
PADA SEBUAH PABRIK (LPM.05)
Pada bagian kelima untuk sesi aplikasi kontrol motor listrik sistem elektromagnetik pada sebauah pabrik kali ini kita akan lanjutkan dengan membahas tentang pemasangan lokal panel motor (LPM.05) dan mesin-mesin yang dikontrol beserta komponen-komponen kontrolnya, yang ada pada sebuah pabrik pupuk tersebut. LPM.05 hanya terdapat 4 feeder, yang terdiri dari 2 feeder mensuplai motor penggerak mesin dan 2 feeder mensuplai peralatan lainnya. Untuk lebih jelasnya ukuran motor-motor dan peralatan-peralatan yang dikontrol dan ukuran komponen kontrolnya dapat dilihat pada gambar-gambar beikut ini.
Gambar 1. Single line diagram LPM.05
Gambar 2. Wiring diagram main switch LPM.05
1. Motor penggerak water pump cooling tower
Gambar 3. Main diagram motor penggerak water pump cooling tower
Gambar 4. Control diagram motor penggerak water pump cooling tower
2. Motor penggerak fan cooling tower
Gambar 5. Main diagram motor penggerak fan cooling tower
Gambar 6. Control diagram motor penggerak fan cooling tower
Tidak ada komentar:
Posting Komentar